Responsive Ads Here

Saturday, April 21, 2018

Khas Makassar Pallu Basa

Khas Makassar Pallu Basa

Olahan sapi yang menjadi masakan selanjutnya ialah pallubasa. Makanan khas Makassar yang satu ini berbuat dari jeroan sapi atau bisa juga jeroan kerbau. Dari tampilan pallubasa, makanan yang satu ini sekilas tampak seperti coto Makassar, namun ketika dinikmati, ternyata dua jenis makanan yang berbeda.

Pebedaan antara pallubasa dan coto Makassar terletak pada proses memasak daging dan cara menyajikannya. Parllubasa memakai jeroan yang terlebih dahulu dalam jangka waktu yang cukup lama. Setelah matang, jeroan itu akan diiris-iris bersamaan dengan daging sapi dan disajikan ke dalam mangkuk.

Untuk cara menyajukannya, coto Makassar lebih sering memakai burasa, sedangkan pallubasa menggunakan nasi putih hangat. Kuah pallubasa yang terbuat dari cukup banyak campuran rempah-rempah memiiki rasa yang kuat dan ransanya yang sangat gurih. Makanan berasal dari Makassar ini menjadi menu yang wajib untuk setiap wisatawan yang sedang menghabiskan liburannya di Negri Angin Mamiri ini (Makkasar).

https://ibnuasmara.com/makanan-khas-makassar/

No comments:

Post a Comment